Bahasa Arab Tentara

Posted on

Bahasa Arab Tentara

Belajar bahasa Arab, harus mencakup segala jenis percakapan dan mengenal kosakata dari berbagai kategori. Salah satu yang juga penting untuk dipelajari adalah bahasa Arab tentara, yaitu semua kosakata hingga percakapan terkait prajurit pembela negara tersebut.

Baca Juga; Bahasa Arab Guru

Sama halnya dengan polisi dan profesi lainnya, tentara juga sangat lekat dengan banyak hal. Makanya, tidak salah jika sahabat muslim luangkan waktu untuk memahami informasi berikut ini:

Bahasa Arab Tentara

Tentara merupakan salah satu profesi yang sangat krusial. Dalam bahasa Arab disebut jundii جُنْدِيٌ.

Sangat banyak kosakata, yang berhubungan langsung dengan kata tentara dan penting diketahui jika memang ingin mempelajarinya. Berikut ini beberapa kosakata penting yang sering dipakai dalam kalimat percakapan bahasa Arab tentang tentara:

Baca Juga; Bahasa Arab Perpustakaan

Bahasa Arab Bahasa Latin Bahasa Indonesia
جُنْدِي Jundii Tentara
قُوَّاتُ احْتِلاَل Quwwaa tuhtilaa Pasukan tentara
عَمِيْل سِيَاسِيّ، مُرْتَزِق ‘amiili siyaasii murtaziq Tentara sewaan
عَرَضَ الْجُنْد ‘aradhaljundu Inspeksi tentara
جِرَابُ الجُنْدِيّ Jirabandiyyah Ransel tentara
خَرْجُ الجُنْدِيّ Jiraabu jundii Ransum tentara
جَيْشُ الخُلَاصِ Jaisyu aljalashi Tentara keselamatan
 

سلاح

Silah Senjata
حرب Harb Perang
 

تخسر الحرب

Takhsar alharb Kalah perang
حرب العصابات Harb alisabat gerilya
العدو Al’aduu Musuh
اربح الحرب Arbah alharb Menang perang
خيمة khayma tenda
أطلق النار Atlaq alnaar menembak
قنبلة Qunbula Bom
غزو Invasi Ghazwa
 

أسير

Asiir tawanan
 

سفينة عسكرية

Safinat ‘askaria Kapal tentara
طائرة عسكرية Tayirat ‘askaria Pesawat tentara
تدريب الجيش Tadrib aljayshi Latihan tentara

Baca Juga; Bahasa Arab Pasar

Kalimat dalam Bahasa Arab Tentang Tentara

Kosakata di atas bisa digunakan untuk percakapan, ketika sahabat muslim membahas tentang bahasa Arabnya tentara atau hal terkait profesi tentara dan kegiatan-kegiatannya.

Sebagai tambahan referensi, ada beberapa kalimat familiar bahasa Arab yang membahas tentang tentara. Ini dia contoh-contohnya:

Baca Juga; Bahasa Arab Hadir

  • Fii almadi, kaana aljayshi alyabaanii qad asta’mara indunisia” (Dulu tentara jepang pernah menjajah Indonesia)
  • Alharb fi qitaa ghazata ma zalay mustamiratan hataa alyawma” (Bom itu meledak tepat di depan kantor kedutaan besar)
  • Quaat alyayshi ta’mal ma’ana libinaa qarya” (Pasukan tentara sedang bergotong royong membangun desa)
  • Hulam abni an yusbih jindayan” (Cita-cita anak saya, ingin menjadi tentara)
  • Igamat tadrib liljayashi fi maydana alquat aljawiya” (Latihan tentara diselenggarakan lapangan Angkatan Udara)
  • Idhaa kuntu turidan tusbih jindiyan, ‘alayka an tata’alam alkathir ‘an aldifa’an nafsik walia’tina bialakhirin” (Jika ingin menjadi tentara, kamu harus belajar banyak hal tentang mempertahankan diri dan menjaga orang lain)
  • Kan dahaya alharba kathirin” (Korban akibat perang itu sangat banyak)
  • Hal ta’rifa makana sakana aljayshi” (Apakah kamu tahu di mana asrama tentara?)
  • Tamaa iitilaqi sarahu asiri alharb liltawi wataminuh min qibal aljayshi” (Tawanan perang baru saja dilepaskan dan diamankan oleh tentara)

Baca Juga; Bahasa Arab Kantin

Contoh Percakapan dalam Bahasa Arab Tentang Tentara

Sudah paham dan hafal, semua kosakata dan beberapa kalimat tentang tentara di atas? Saatnya sahabat muslim untuk mencoba bercakap-cakap dengan lawan bicara, terkait pembahasan sebelumnya.

Berikut ini beberapa percakapan yang bisa dijadikan referensi untuk memulai percakapan membahas semua hal yang berhubungan dengan tentara:

·         Pembahasan Perang

Andri: “Hal Shahadata al akhbar ‘alaa shashat altilfizyun hadzha alsabah?” (Apakah kamu melihat berita di televisi tadi pagi?)

Baca Juga; Bahasa Arab Lapangan

Indra: “La, ana ushahid altifaz, ma hi al akhbar?”(Saya tidak menonton televisi, ada berita apa?)

Andri: “Alharb bayna asara iilaa wafilasthiini lam tantaha ba’da” (Perang antara Israel dan Palestina belum juga selesai)

Indra: “Na’am, raayata ‘abara al intirniti ana iisrayila ma zalat taqsif manatiq mukhtalifatan fi filastin” (Iya, saya sempat lihat melalui internet kalau Israel masih membombardir berbagai daerah di Palestina)

Andri: “Namalan tantahi alharb hunaaka qirayban” (Semoga perang di sana segera berakhir)

·         Pembahasan Cita cita

Teguh: “Madha turidan takuunu ‘indama takabra?” (Apa cita-cita kamu kalau sudah besar nanti?)

Akhtar: “Ariida an akwana jundiyaa” (Saya mau jadi tentara)

Teguh: “Limadha turid an takun jundiyaa” (Kenapa kamu mau jadi tentara?)

Akhtar: “Min Ajla himaayati al akhariin” (Agar bisa melindungi orang lain)

Jika sahabat muslim sudah mengetahui tambahan kosakata bahasa Arab tentara seperti yang dijelaskan di atas, paling tidak bisa lebih leluasa berbincang menggunakan bahasa asing tersebut. Termasuk membahas semua tentang profesi seorang tentara.

Baca Juga; Bahasa Arab Sakit

5/5 - (1 vote)
Pemuda Muslim Yang Selalu Memperbaiki Hati dan Diri #Programmer #Blogger #Desainer